Spesifikasi papan nama memakai rangka besi jenis galvanis yang tahan terhadap karat. Gambar atau visual memakai vynil printing.